Ada 5 Amalan yang Dapat Dikerjakan di Awal Bulan Rabiul Akhir Mulai dari Sedekah hingga Puasa Sunah

TRIBUNCIREBON.COM - Bulan Rabiul Awal 1443 H yang akrab dikenal sebagai bulan kelahiran Nabi Muhammad SAW berakhir pada hari ini, Jumat (5/11/2021).

Setelah selesai bulan Rabiul Awal tersebut maka kita menyambut bulan Rabiul Akhir 1443 H.

Rabiul Akhir merupakan bulan keempat dalam kalender Islam (Hijirah).

Pada bulan tersebut menjadi datangnya musim mekar bunga dan tumbuh-tumbuhan.

Berdasarkan kalender Islam, tahun ini awal bulan Rabiul Akhir atau tanggal 1 Rabiul Akhir 1443 H jatuh pada 6 November 2021.

Baca juga: Bacaan Doa Sore yang Mustajab, Bagus Dibaca Umat Muslim Sesuai Anjuran Nabi Muhammad SAW

Baca juga: Bacalah Doa Saat Hujan Turun Agar Terhindar Banjir Bandang dan Musibah, Lengkap dengan Terjemahan

Nah, memasuki bulan Rabiul Akhir ini, ada beberapa keutamaan bulan Rabiul Akhir dan amalan yang dapat dikerjakan muslim.

Selain itu, memasuki bulan baru Rabiul Awal, sahabat muslim juga dapat membaca doa awal bulan atau doa pergantian bulan.

Berikut ini dilansir dari Tribunjabar.id ada 5 keutamaan dan amalan yang dapat dikerjakan muslim di bulan Rabiul Akhir berikut bacaan doa awal bulan.

1. Menggiatkan perintah yang wajib 

Tentu saja, keutamaan ini dapat dilakukan kapan saja, termasuk di bulan Rabiul Akhir.

0 Response to "Ada 5 Amalan yang Dapat Dikerjakan di Awal Bulan Rabiul Akhir Mulai dari Sedekah hingga Puasa Sunah"

Post a Comment